Materi Soal |
meliputi: pola bilangan, koordinat kartesius, relasi, fungsi, persamaan garis lurus dan sistem persamaan linear dua variabel. Berikut kami berikan Soal Latihan UAS Matematika Kelas 8 Semester 1. Semoga dapat membantu mempersiapkan diri menghadapi ulangan akhir semster.
1. Dua sukuberikutnya dari pola bilangan 3, 4,6, 9,……, adalah....
A. 13, 18 C. 12, 18
B. 13, 17 D. 12, 17
2. Rumusyang tepat untuk pola bilangan dari gambar di bawah adalah….
A. Un=n + 1 C. Un=n (n+1)
B. Un=2n + 1 D. Un=n2 + 1
3. Rumus suku ke-n dari pola bilangan 3, 8, 13, 18, ….. adalah…
A. Un=3n + 5 C. Un=5n – 2
B. Un=3n – 5 D. Un=5n – 3
4. Bilangan ke 15 dari barisan bilangan 3, 7, 11, 15,… adalah….
A. 61 B. 60 C. 59 D. 58
5. Diketahui sebuah barisan geometri 3, 6, 12....makasuku ketujuh dari barisan geometri tersebut :
A. 128 B.192 C. 64 D . 190
6. Koefisien suku ke-4 dari (3x – y)5adalah….
A. – 270 B. –90 C. 90 D. 270
Lanjutkan ke Nomer Berikutnya dengan kunci jawaban: Soal Latihan UAS Matematika Kelas 8 Semester 1
Tag:
soal uas matematika kelas 8 semester 2 dan kunci jawabannya
soal uas matematika kelas 8 semester 2 kurikulum 2013 tahun 2020
bank soal matematika kelas 8 semester 2 pdf
soal matematika kelas 8 beserta jawabannya dan caranya
soal matematika smp kelas 8 semester 2 dan pembahasannya pdf
soal matematika kelas 8 semester 1 dan jawabannya
soal uts matematika kelas 8 semester 2 dan kunci jawabannya
soal matematika smp kelas 8 semester 1 dan pembahasannya pdf